Juventus akan melanjutkan laga Serie A dengan bertemu Genoa di Juventus Stadium. Total Dari 17 pertemuan terakhir antara kedua tim, Juventus berhasil memenangkan 10 pertandingan, 6 kali seri, dan 1 kali kalah. Jadi Juventus masih memiliki catatan manis saat bertemu Genoa. Bahkan di pertemuan terakhir kedua tim, Juventus berhasil meraih kemenangan dengan skor 1-3. Bermain di kandang sendiri juga akan menjadi keuntungan tersendiri buat Juventus, sebab mereka memang kuat jika bermain di kandang. Di lima pertandingan terakhir Juventus, mereka mencatatkan dua kali seri, dua kali menang dan sekali kalah.
Genoa juga akan membidik kemenangan di Juventus Stadium. Belum lama ini Genoa sendiri baru saja memecat pelatih mereka berada diposisi ke-18 dengan point 17 dari 21 pertandingan, mereka baru meraih 4 kemenangan, 5 kali seri, dan 12 kali kalah. Jika dilihat di lima pertandingan terakhir Genoa, mereka mencatatkan hasil dua kali seri, dua kali kalah dan sekali menang. Jika mereka dapat bermain fokus dan solid, bisa saja Genoa menyulitkan Juventus.
Prediksi: 3-1

Time
|
EVENT
|
FT. HDP
|
FT. O/U
|
FT. 1X2
|
1H. HDP
|
1H. O/U
|
1H. 1X2
| |
LIVE@03:45AM
|
Juventus
Genoa
Draw
|
2.0
2.050
1.900 |
3.0
u
1.930
1.990 |
1.19
14.37 7.14 |
0.5-1
1.800
2.110 |
1-1.5
u
1.950
1.950 |
1.58
8.97 2.98 | |
LIVE@03:45AM
|
Juventus
Genoa |
1.5-2
1.780
2.200 |
3-3.5
u
2.230
1.730 |
1.0
2.130
1.780 |
1.0
u
1.560
2.510 | |||
LIVE@03:45AM
|
Juventus
Genoa |
2-2.5
2.360
1.680 |
2.5-3
u
1.740
2.210 |

No comments:
Post a Comment